Belajar Itu Mudah Lhoooo

Ukuran Gejala Pusat Data Yang Dikelompokan

Apakah kalian tahu apa itu ukuran gejala pusat ?


Ukuran gejala pusat adalah suatu ukuran yang digunakan untuk mengetahui kumpulan data mengenai sampel atau populasi yang disajikan dalam table atau diagram.

Maca-macam gejala pusat yang tidak dikelompokan:

1. Rata-rata hitung : nilai yang mewakili sekelompok data
2. Median adalah suatu ukuran pemusatan yang menempati posisi tengah jika data diurutkan menurut besarnya
3. Modus adalah nilai yang sering muncul dari serangkaian data atau yang memiliki frekuensi tertinggi
4. Kuartil adalah fraktil yang membagi seperangkat data menjadi empat bagian yang sama
5. Desil adalah fraktil yang membangi seperangkat data menjadi sepuluh bagian yang sama
6. Persentil adalah fraktil yang membagi seperangkat data menjadi serratus bagian yang sama.

  • Rumus dan Contoh Soal
Diketahui Kelompok Data adalah :


1. Rata-Rata Hitung

2. Modus


3. Median

4. Kuartil ke-1

5. Desil ke-9

6. Persentil ke-40


itu dia contoh soal dan pembahasan mengenai ukuran gejala pusat data yang dikelompokan





-Semoga Bermanfaat-

Share:

0 comments:

Posting Komentar

Salam Kenal

Jangan lupa makan, karena berjuang juga butuh tenaga yang banyak....

Kunjungan

Kursor

Hell Yeah Pointer 6